CILACAP, JAWA TENGAH – MAJALAHSUKSES.COM. Pecinta senirupa di Cilacap pantas jika bersuka ria. Pasalnya ada event keren bertajuk “WENING Art Exhibition ” telah dibuka pada Kamis (23/5) lalu. Acara tersebut merupakan kerjasama antara Paragraf Coffee & Eatery dengan Visi Visual, Cilacap Kreatif dan Sinema Layaria. Alamatnya berada di Jalan MT Haryono No.3 Donan Kel. Cilacap Tengah – Cilacap